#NGEDABRUS15 Private Cloud Storage Menggunakan NextCloud
by KLiM
“Manusia tidak memiliki talenta yang sama, tapi kita memiliki kesempatan yang sama untuk mengembangkan talenta kita” - Jhon Fitzgerald Kennedy.
Hallo sahabat Linuxer Malang Raya, #KLiM ada kopdar lagi nih.. Kali ini sam @hidayatalora [Mahasiswa dan Peserta NolSatu ‘08] akan sharing tentang “Private Cloud Storage Menggunakan NextCloud” yang pastinya seru dan asik, hehehe.
apa syarat mengikuti kopdar ini?
- Bawa laptop
- Pake GNU/Linux tentunya.
- Hadir di tempat. :D
Kapan kopdarnya?
- Hari : Jumat
- Tanggal : 22 Maret 2019
- Pukul: 19:00 s.d. selesai
- Tempat: Werkudara Cafe, Malang
- Yang belum tau lokasinya ini link mapnya : https://goo.gl/maps/jYUEJw21b1k
Mohon maaf tempat ngedabrus diganti karena ada masalah teknis, terima kasih 😁
Ayo Ikut Meramaikan Sam kita sharing dan ngopi bareng…
Subscribe via RSS